VARIABLE COSTING -AKUNTANSI BIAYA-PERTEMUAN 5

VARIABLE COSTING -AKUNTANSI BIAYA-PERTEMUAN 5 Dalam bab sebelumnya telah diuraikan salah satu metode perhitungan harga pokok produksi yang dikenal dengan nama  metode full costing,dimana harga pokok  produksi dihitung dengan menjumlah semua unsur biaya produksi baik biaya produksi perilaku tetap maupun variable.Penentuan harga pokok tersebut tidak selalu dapat menghasilkan informasi akuntansi yang relevan dengan kebutuhan manajemen. … Baca lebih lanjut